My Comment About : Captain Fantastic

Film Drama Keluarga tahun 2016 yang bercerita tentang ayah dan 6 anaknya yang biasa hidup off-grid (hidup liar di hutan dan gunung) terpaksa harus kembali keperadaban buat menghadiri pemakaman ibu mereka.

Ceritanya hangat dan mengharukan, aku suka!

Dan film ini kaya kasih unjuk bahwa susah mastiin bener ga nya cara ngedidikan seorang anak itu. Karena ga ada standar nya.

Tapi entah kenapa aku lebih penasaran liat bagaimana mereka menyesuaikan diri saat sudah balik ke lingkungan sosial. Coba itu dibikin film nya 🙂

Terus itu yang main Zaja, aktingnya keren juga. Cakep lagi.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.