My Comment About : Wrath of Man

Pertama-tama, film ini punya opening scene kaya James Bond yang jarang aku liat ada dalam film lepas akhir-akhir ini. Dan juga pake format Chapter. Dikasih judul pula per chapter-nya.

Film aksi tentang Balas Dendam yang dibintangi oleh Statham ini sudah bisa digaransi bakalan mantab abis. Setidaknya adegan aksinya.

Bercerita tentang seorang entah bos organisasi jahat atau mafia, ga terlalu dijelaskan di film, yang suatu hari ga sengaja bentrok ama penjahat lain dan anaknya mati oleh mereka. Kemudian dimulailah perjalanannya untuk membalaskan dendam kematian anaknya itu.

Sodah jelas si botak itu kalau main jadi orang dingin tapi badass itu emang pas banget.

Film ini punya alur cerita yang cukup menarik menurutku. Meski ceritanya sederhana. Juga diisi dengan adegan adu tembak yang keren tipikal kebanyakan filmnya Jason Statham.

Seru dan menegangkan. Hanya saja endingnya kurang terasa memuaskan. Karena jadi tipikal cerita ‘perampokan yang berujung bencana’ gitu. Jadi kurang kerasa greget kalau tema awal filmnya adalah balas dendam.

Tapi di luar itu film ini menyhibur. Cocok buat yang suka film balas dendam. Terutama yang suka sama aksi si Statham.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.